MODUL HRD ( HUMAN RESOURCE DEVELOPMENT)

HRD adalah singkatan dari Human Resources Development. Dalam ilmu terapannya, HRD biasa disebut sebagai “Personalia” atau “Kepegawaian”. HRD dalam manajemen juga biasa disebut dengan “Human Capitol” atau “Human Resources Management”.

Arti lain dari Human Resources Development (Sumber Daya Manusia/SDM) adalah suatu proses menangani berbagai masalah pada ruang lingkup karyawan, pegawai, buruh, manajer dan tenaga kerja lainnya untuk dapat menunjang aktifitas organisasi atau perusahaan demi mencapai tujuan yang telah ditentukan. Bagian atau unit yang biasanya mengurusi sdm adalah departemen sumber daya manusia. Manajemen sumber daya manusia juga dapat diartikan sebagai suatu prosedur yang berkelanjutan yang bertujuan untuk memasok suatu organisasi atau perusahaan dengan orang-orang yang tepat untuk ditempatkan pada posisi dan jabatan yang tepat pada saat organisasi memerlukannya.

Pada PT KBE HRD terbagi menjadi 2 hal yang difokuskan secara terpisah :

  1. HRD PAYROLL >> Berhubungan dengan penggajian. Mengatur tanggungan, tunjangan dan segala hak-hak yang harus didapatkan oleh setiap karyawan tentang financial.
  2. HRD NON PAYROLL >> Berhubungan dengan reqrutment pegawai, ijin/cuti, penilaian kerja pegawai serta mengatur kontrak kerja setiap karyawan

results matching ""

    No results matching ""